Ascardia dengan bahan aktif Acetylsalicylic Acid 80 mg yang bermanfaat untuk mencegah proses pembekuan darah di dalam pembuluh darah. Ascardia merupakan obat dalam bentuk tablet salut selaput yang dikemas dengan bentuk strip dan obat ini merupakan golongan obat keras yang hanya boleh dikonsumsi dengan Anjuran dokter.
Ascardia dengan bahan aktif Acetylsalicylic Acid 80 mg yang bermanfaat
untuk mencegah proses pembekuan darah di dalam pembuluh darah (agregasi platelet) pada pasien infark miokard, pasien angina tidak stabil atau pasien yang mengalami serangan iskemik serebralyang bersifat sementara.
Indikasi Obat
Ascardia dengan bahan aktif Acetylsalicylic Acid 80
mg yang bermanfaat
untuk mencegah proses pembekuan darah di dalam pembuluh darah (agregasi
platelet) pada pasien infark miokard, pasien angina tidak stabil atau
pasien yang mengalami serangan iskemik serebralyang bersifat sementara.
Dosis Obat dan Aturan Pakai
Perhatian: Pastikan dosis yang Anda gunakan sesuai dengan instruksi dokter
dengan mempertimbangkan keparahan penyakit, usia, berat badan, dsb. Dosis yang
tertera di sini adalah dosis umum.
Dosis Ascardia untuk pencegahan proses pembekuan darah
Dosis yang dianjurkan 80mg-160mg/hari.
Aturan Pakai
Gunakanlah obat ini sesuai anjuran dokter atau petunjuk pada kemasan yang tertera.
Gunakanlah obat ini sesudah makan atau pada saaat makan.
Simpan ditempat kering dan sejuk, jauhkan dari jangkauan anak-anak.
Kontraindikasi dan Peringatan
Sebelum dan
selama menggunakan obat ini, harap perhatikan hal-hal dibawah ini:
Hati-hati pada penggunaan obat ini yang memiliki riwayat alergi terhadap bahan aktif yang terkandung dalam Ascardia.
Hati-hati pada Penderita yang sedang diterapi dengan antikoagulan.
Hati-hati pada penderita hemofilia dan tombositopenia.
Hati-hati pada penderita varicella.
Jauhkan dari jangkauan anak- -anak berusia kurang dari 12 tahun.
Tidak dianjurkan untuk ibu hamil dan ibu menyusui.
Efek Samping
Ascardia 80 umumnya memiliki efek samping yang perlu diperhatikan. Efek
samping Ascardia 80 meliputi:
Iritasi Lambung.
Mual.
Muntah.
Tukak Lambung.
Adverse Drug Event (ADE)
Penggunaan dosis tinggi melebihi
anjuran dapat menyebabkan overdosis. Gejala overdosis Ascardia 80 dapat berupa pendarahan pada lambung apabila pemakaian dengan jangka panjang dan dapat menimbulkan penurunan jumlah trombosit. Jika
kondisi ini terjadi segera melapor ke dokter Anda.
Interaksi Obat
Hati-hati saat menggunakan Ascardia 80 bersamaan dengan obat lain. Interaksi dapat terjadi antara Ascardia 80
dengan obat-obat berikut:
Obat methotrexate, jika digunakan bersamaan dapat menyebabkan terjadinya resiko kelainan darah.
Obat Clopidogrel, heparin dan warfarin, jika digunakan bersamaan dapat menyebabkan terjadinya resiko gangguan perdarahan.
Obat NSAID (seperti diclofenac), antidepresan golongan SSRIs (seperti sertraline atau kortikosteroid (seperti betamethasone), jika digunakan bersamaan dapat meningkatan risiko terjadinya perdarahan saluran cerna.
Pengawasan Klinis
Sebelum dan
selama menggunakan obat ini, harap perhatikan hal-hal dibawah ini:
Hati-hati pada penggunaan obat ini yang memiliki riwayat alergi terhadap bahan aktif yang terkandung dalam Ascardia.
Hati-hati pada Penderita yang sedang diterapi dengan antikoagulan.
Hati-hati pada penderita hemofilia dan tombositopenia.
Hati-hati pada penderita varicella.
Jauhkan dari jangkauan anak- -anak berusia kurang dari 12 tahun.
Tidak dianjurkan untuk ibu hamil dan ibu menyusui.
Penggunaan pada Kehamilan dan Ibu Menyusui
Penggunaan pada Ibu Hamil
Ascardia dengan bahan aktif Acetylsalicylic Acid 80 mg digolongkan sebagai obat kategori C pada ibu hamil. Adanya efek samping yang terkandung pada bahan aktif dari ascardia pada janin. Untuk menghindari resiko yang terjadi konsultasikan terlebih dahulu ke dokter Anda dan ikuti anjuran pakainya.
Penggunaan pada Ibu Menyusui
Ascardia dengan bahan aktif Acetylsalicylic Acid 80 mg menunjukkan bahwa adanya resiko terhadap pemakaian obat ascardia 80 mg dikarenakan dapat terserap ke dalam Air Susu Ibu (ASI). Untuk menghindari resiko yang terjadi konsultasikan terlebih dahulu ke dokter Anda dan ikuti anjuran pakainya.
Ascardia 80
Gangguan Jantung dan Pembuluh Darah،Anti Angina (angina pectoris atau Iskemia miokardium)،Gangguan pembekuan darah (antiplatelet dan antikoagulan)